Cek Fakta! Terowongan Besar Hamas yang Diklaim Telah Ditemukan Tentara Israel atau IDF

- 21 Desember 2023, 12:01 WIB
Ilustrasi terkait klaim tentara Israel atau IDF yang telah menemukan terowongan milik Hamas.
Ilustrasi terkait klaim tentara Israel atau IDF yang telah menemukan terowongan milik Hamas. /Tangkapan layar/YouTube Alfaidah

Media Hamas telah menegaskan hal ini menyoroti bahwa terowongan tersebut terkait pengangkutan petugas dalam melaksanakan operasi banjir Al-Aqsa, selain itu mereka juga menunjukkan bahwa misi tersebut telah berhasil dicapai.

Terowongan besar jenis ini tidak dirancang untuk keperluan pertahanan atau infiltrasi di belakang garis musuh.

Baca Juga: Indahnya Islam, Hanya Melalui Makan dan Minum Bisa Mendapat Pahala

Dengan ukuran dan jenis tertentu Terowongan besar ini tidak sesuai untuk operasi pertahanan yang memerlukan struktur yang hanya dapat menampung beberapa pejuang perlawanan.

Sebaliknya terowongan besar yang diklaim milik pasukan Hamas ini mungkin lebih sesuai untuk operasi khusus seperti komando sebagaimana terlihat di antara titik-titik operasi perlawanan seperti Juhur Aldik dan Bait Hanun.

Terowongan yang membentang hingga kedalaman 50 meterdi bawah tanah dan memiliki panjang sekitar 4 kilometer ini difungsikan untuk mengangkut pasukan dan peralatan dengan cara yang rahasia dari satu daerah ke daerah lain di bawah tanah.

Hal tersebut bertujuan guna mengatasi kemampuan penjajah untuk mendeteksi keberadaan mereka dari jarak jauh.

Sehingga menjaga kemamapuan pasukan untuk mengejutkan musuh dan menciptakan keadaan ketidakwaspadaan di pihak lawan, keberhasilan mencapai tujuan ini tlah dicatat pada tanggal 7 Oktober 2023.

3. Bukti hasil dari kerja profesional Al Qassam

Bukti kualitas pekerjaan profesional brigade Al-Qassam terlihat saat Gallan terkejut memasuki terowongan besar yang diklaim milik Hamas yang telah ditemukan oleh Israel.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Alfaidah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x