Volkanolog: Kondisi Gunung Anak Krakatau Lebih Sensitif dari Semeru dan Sinabung, Ini Faktor Penyebabnya

- 26 Januari 2021, 21:30 WIB
Tangkapan Layar Citra Satelit. Status Gunung Anak Krakatau, Senin, 18 Januari 2021.
Tangkapan Layar Citra Satelit. Status Gunung Anak Krakatau, Senin, 18 Januari 2021. /Citra Satelit magma.esdm.go.id

Baca Juga: Kasus Covid-19 Meningkat, Tangerang Raya Kembali Berlakukan PSBB

Namun untuk kasus ini, gunung api yang berada di tengah laut seperti Gunung Anak Krakatau ternyata relatif lebih sensitif. 

Baca Juga: Sistem Pembayaran Upah Berubah, Penggali Kubur TPU Jombang Protes

Sebab, permukaan udara yang naik akan menambah tekanan terhadap gunung api yang berada di tengah laut. 

Baca Juga: Miris! Dalam Setahun Kasus Kekerasan Seksual Anak di Banten Naik Nyaris 6 Kali Lipat

"Sehingga kriteria gunung apinya berada pada titik kritis, maka dia akan cenderung “batuk-batuk," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Yadi Jayasantika

Sumber: itb.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah