Covid-19 Kian Meningkat, Yuk Lindungi Diri Pakai Masker Ganda

- 2 Juli 2021, 14:31 WIB
Ilustrasi penggunaan masker ganda.
Ilustrasi penggunaan masker ganda. /Tangkapan layar/novanthealth.org

KABAR BANTEN - Jumlah masyarakat yang tertular dan dinyatakan positif Covid-19 kian meningkat. Hal ini tak terlepas dari perilaku sebagian orang yang mengabaikan protokol kesehatan. 

Dengan kondisi yang semakin memprihatinkan tersebut, Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC) merekomendasikan penggunaan masker ganda sebagai cara efektif untuk mengurangai penyebaran Covid-19.

Seperti dikutip Kabarbanten.pikiran-rakyat.com melalui akun instagram @indonesiabaik.id, hal senada juga dijelaskan oleh Indonesia Baik bahwa masyarakat diimbau untuk memakai masker ganda, sebab menurut studi di AS tersebut, ketika keduanya digabungkan mampu halangi partikel hingga 92.5%.

Baca Juga: Jeritan Nakes di Banten: 10 Bulan Insentif tak Kunjung Cair, Masker dan Vitamin Beli Sendiri

Dalam akun instagramnya, Indonesia baik juga menyarankan untuk memakai masker ganda terutama jika bepergian ke tempat-tempat yang padat dan tidak memungkinkan untuk jaga jarak.

Merangkum informasi di postingan Indonesia Baik, berikut beberapa hal yang diperbolehkan dan tidak boleh dilakukan ketika mengenakan masker ganda:

Baca Juga: Indonesia Darurat Covid-19, Sudahkah Anda Pakai Masker dengan Benar? Ternyata Ini Kesalahan Sepele tapi Fatal

• Yang diperbolehkan

1. Penggunaan masker ganda hanya diperbolehkan untuk masker medis dan masker kain.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Instagram @indonesiabaik.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah