Kapan Waktu Tepat Ajarkan Anak Toilet Training, Bunda Wajib Tahu 4 Tanda Kesiapan Si Kecil

- 9 Desember 2022, 06:29 WIB
Ilustrasi foto terkait watu tepat ajarkan toilet training/tangkapan layar YouTube/Dunia Parenting
Ilustrasi foto terkait watu tepat ajarkan toilet training/tangkapan layar YouTube/Dunia Parenting /

Tanda pertama ialah saat dia dapat menyampaikan pada bunda, bahwa popok sekali pakai yang digunakannya sudah tidak nyaman lagi digunakan.

Bisa saja karena merasa penuh, berat, bahkan bocor.

Hal ini menandakan bahwa pola pikir anak sudah berkembang, sehingga bunda dapat menjelaskan lebih lanjut pada anak, bagaimana jika ia latihan tidak menggunakan popoknya agar ia tidak merasakan lagi popok yang penuh berat dan bocor.

Selanjutnya, bunda dapat memperlihatkan keseruan anak yang sedang toilet training, baik melalui buku cerita ataupun video edukasi, agar anak semakin paham dan tambah semangat.

2. Anak sudah mengerti tandanya Jika ia ingin BAK atau BAB

Tanda berikutnya jika anak sudah siap adalah sudah mengerti tanda-tanda jika dirinya ingin BAK atau BAB.

Biasanya, anak akan berusaha mengucapkan kata pipis atau memegang tempat pipisnya jika ingin pipis ataupun berusaha mengatakan pop atau memegang perutnya Jika ia ingin BAB.

Jika sudah mengerti tandanya, bunda bisa mengajarkan kepada anak, jika ingin BAK atau BAB anak dapat melakukannya di kamar mandi.

Selanjutnya, jika anak sudah menyampaikan keinginan untuk pipis atau BAB, bunda dapat membawanya ke kamar mandi sambil memberitahu apa yang harus dilakukan anak jika ia mau pipis atau BAB di kamar mandi.

3. Anak tertarik BAK dan BAB di kamar mandi

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: YouTube Channel Dunia Parenting


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x