Matchday ke-4 Serie A, Hellas Verona Vs AS Roma, Jose Mourinho Buat Aturan Main Baru dan Berbeda

- 19 September 2021, 13:37 WIB
Reaksi Jose Mourinho saat dihampiri para pemain AS Roma usai Gianluigi Mancini melanggar intruksinya, tapi sukses mencetak gol.
Reaksi Jose Mourinho saat dihampiri para pemain AS Roma usai Gianluigi Mancini melanggar intruksinya, tapi sukses mencetak gol. /Tangkapan layar /Instagram @josemourinho

"Ketika seorang pelatih meminta anda (pemain) untuk pergi ke kotak untuk sudut (sepak pojok) dan anda mengatakan tidak tetapi kemudian dia pergi dan mencetak skor, anda hanya bisa tersenyum," kata Jose Mourinho.

Hal tersebut mungkin akan menjadi aturan baru yang diberikan oleh sosok Jose Mourinho kepada setiap individu pemain AS Roma.

Walaupun pasti tidak selamanya mendapatkan reaksi bagus seperti yang diinginkan oleh AS Roma, tapi itu bisa lebih menguntungkan untuk Jose Mourinho untuk membuktikan The Special One masih punya kuasa.

Ditambah ini merupakan gaya kepelatihan Jose Mourinho yang berbeda dari sebelumnya, dimana seperti "Parkir Bus" yang akrab melekat baginya sudah tiada lagi.

Semua tahu Italia pada Serie A kental dengan pertahanan yang kokoh. Sehingga banyak pelatih yang memakai sistem fotmasi 4 atau bahkan 5 di lini belakang.

Sedangkan di lini depan hanya memasang satu striker tunggal. Dibantu lini tengah yang berfungsi dua peran, menyerang dan bertahan.

Baca Juga: ManCity Teratas Disusul MU pada Posisi Skuad Termahal Eropa Tahun Ini

Tapi itu semua sudah tidak berlaku lagi untuk Jose Mourinho di AS Roma.

Dengan skuadnya yang makin solid ditangan Jose Mourinho, ia berhasil meracik pemain yang offensif berubah menjadi ofensif.

Akankah Jose Mourinho kembali mendulang kemenangan kembali saat bertandang ke markas Hellas Verona nanti?.***

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Instagram @josemourinho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah