Biografi dan Profil Christian Adinata, yang Kalahkan Min Sun Jeong di Grup A BATC 2022.

- 18 Februari 2022, 10:45 WIB
Pemain tunggal putra Indonesia Christian Adinata saat bertanding melawan Min Sun Jeong di BATC 2022.
Pemain tunggal putra Indonesia Christian Adinata saat bertanding melawan Min Sun Jeong di BATC 2022. /Tangkap layar akun Instagram @badminton.ina


KABAR BANTEN - Christian Adinata merupakan salah satu pemain badminton yang mewakili Tim putra Indonesia dalam ajang Badminton Asia Team Championships atau BATC 2022, yang dilangsungkan di Setia City Convention Centre, Selangor, Malaysia.

Christian Adinata merupakan salah satu pemain bulutangkis berprestasi kelahiran Jakarta 16 Juni 2001.

Saat ini Christian Adinata baru berusia 20 tahun dan menjadi salah satu Skuad muda Indonesia.

Baca Juga: Rahasia Weton Jumat Kliwon, Watak, Karier, Cinta, dan Rezeki Menurut Primbon Jawa

Christian Adinata memulai karirnya melalui klub tangkas Intiland Jakarta.

Saat ini Christian Adinata tergabung dalam keluarga besar PBSI Cipayung.

Nama Christian Adinata kembali menjadi perbincangan setelah mengalahkan Min Sun Jeong melalui rubber game.

Baca Juga: Ciri-ciri Anak Indigo, Bisa Diketahui Sejak Dini, Agar Bisa Diarahkan, Apakah Anak Anda Salah Satunya?

Meski sempat tertinggal 12:3 dari Min Sun Jeong, Christian Adinata sukses lepas dari tekanan. 

Christian Adinata mampu membalikkan keadaan dengan skor 21:19, 11:21, dan 21:17.

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x