Sejarah Tercipta: Gregoria Juara Japan Masters 2023 Dengan Mengalahkan Juara Olimpiade

- 19 November 2023, 21:10 WIB
Gregoria Mariska Cetak Sejarah Juara Tunggal Putri Pertama di Japan Masters 2023
Gregoria Mariska Cetak Sejarah Juara Tunggal Putri Pertama di Japan Masters 2023 /Tangkapan Layar/PBSI

Selama bermain di Japan Masters 2023, Gregoria juga selalu menang straight game atas lawannya.

Kali ini, Gregoria mampu memperbaiki rekor pertemuannya dengan pemain China tersebut.

Dalam sembilan pertandingan sebelumnya, pemain kelahiran Wonogiri itu kalah head to head 2-7.

Dengan kemenangan ini, Gregoria menjadikan skor pertemuan mereka menjadi 3-7 atas Chen Yu Fei.

 

 

Chen Yu Fei meraih medali emas pada Olimpiade Tokyo 2020.

Pebulutangkis 25 tahun itu juga menduduki ranking ketiga BWF, sementara Gregoria berada pada peringkat tujuh BWF.

Sebelum bertemu Chen Yu Fei di final Japan Masters 2023, Gregoria dikalahkan pemain China ini dalam tiga pertemuan terakhir, diantaranya adalah All England, Kejuaraan Asia, dan Piala Sudirman 2023.

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: PBSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah