Kemenpan RB Dukung Mal Pelayanan Publik di Pandeglang

- 29 Januari 2020, 12:30 WIB
pelayanan publik ilustrasi
pelayanan publik ilustrasi /

"Mau buat perizinan, buat KTP dan buat paspor tidak harus lama, karena sudah terpadu dalam satu tempat," katanya.

Kepala Dinas Penanaman Modal Perizinan Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Pandeglang Ida Novaida mengatakan, progres pembuatan MPP di Pandeglang, dari 49 rencana aksi sudah sekitar 31 yang dikerjakan.

"Nanti sisanya 18 akan diselesaikan tahun 2020 dan rencananya akan diresmikan Juni ini," kata Ida.

Menurut dia, akan ada 21 konter yang sudah siap mengisi MPP, 7 di antaranya OPD Pandeglang, 1 Provinsi Banten dan 13 lintas kementerian dan lembaga.

"Dari Pandeglang yaitu Dinkes, DPMPTSP, PUPR, Disdukcapil, Disnaker, Dinsos, BP2D. Untuk provinsi yaitu DPMPTSP. Lintas Kementerian dan lembaga di antaranya Taspen, BPN dan Imigrasi," ujarnya. (IF)*

Halaman:

Editor: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah