Wisata Ziarah di Banten Lama Malam Hari dan Keunikan Makam di Atas Lantai

- 26 Februari 2022, 07:10 WIB
Salah satu keunikan makam keramat di Banten Lama adalah makam diatas lantai.
Salah satu keunikan makam keramat di Banten Lama adalah makam diatas lantai. /Tangkap layar YouTube Ravaravi/

KABAR BANTEN - Wisata ziarah kali ini kita akan membahas di seputar makam keramat yang ada di Banten Lama.

Setiap malam Jumat, wisata ziarah ke makam keramat di Banten Lama banyak dikunjungi peziarah.

Terbukti setiap malam Jumat tempat wisata ziarah Banten Lama selalu banyak dikunjungi oleh peziarah.

Baca Juga: Tempat Wisata Gunung Pinang Serang Banten dan Asal Usulnya

Yang berkunjung ke tempat ini datang dari berbagai tempat dan daerah, misalnya dari Pandeglang, Lebak dan Cilegon.

Dikutip dari kanal Youtube Ravaravi Channel, selain pengunjung lokal Banten, banyak juga pengunjung dari luar Banten misalnya dari Cirebon, Kudus, Lampung dan kota besar lainnya di Pulau Jawa.

Kalau kita masuk ke tempat ziarah di seputar Banten Lama, maka yang pertama kali dikunjungi yaitu Makam Sultan Maulana Hasanudin di kawasan Masjid Banten.

Setiap peziarah harus antri per rombongan apabila akan ziarah di tempat makam utama.

Setiap rombongan peziarah bisa masuk ke ruang utama menampung sekitar kurang lebih 200 orang.

Di ruang utama ziarah banyak makam yang berada di atas lantai marmer dan hanya kelihatan nisannya Saja.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Youtube Ravaravi Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x