18 Resto dan Cafe Hits Terpopuler di Serpong Tangerang Selatan Banten, Kepoin Yuk!

- 4 Januari 2024, 21:59 WIB
Togu Coffee Roastery, resto dan cafe hits terpopuler di Serpong Tangerang Selatan Banten/tangkapan layar YouTube/channel About Tangerang
Togu Coffee Roastery, resto dan cafe hits terpopuler di Serpong Tangerang Selatan Banten/tangkapan layar YouTube/channel About Tangerang /

Tempat kuliner ini mengusung konsep menikmati kuliner di alam terbuka.

Areanya sangat luas dengan alam yang asri, sejuk dan tentunya bisa dijadikan spot foto yang keren dan Instagramable.

Tempat kuliner De Pandan Resto areanya Open Space banget, terdapat aneka pilihan tempat duduk yang super banyak, ada; saung-saung, kursi santai dan banyak lagi.

Baca Juga: Ada Bin House Cafe Kuy Kepoin, Cek 4 Tempat Kuliner Hits Instagramable di Depok Jawa Barat Layak Masuk List

Ocean Food

Ocean Food berlokasi di Kawasan Ocean Park BSD, Serpong, Lengkong Gudang, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan, Banten.

Tempat kuliner ini memiliki area yang sangat luas dilengkapi puluhan ragam makanan dan minuman, salah satu keunikan lainnya pengunjung juga bisa mengikuti berbagai aktivitas seperti; Zumba, Line Dance, Live Music dan banyak lagi.

Cafe Calicoffice

Cafe Calicoffice merupakan cafe dengan konsep menikmati kuliner sambil bermain dengan kucing, cafe ini terinspirasi dari konsep cafe di Jepang.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah