Bingung Pilih Kampus, Berikut 4 Universitas Swasta di Kota Serang Miliki Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan

- 22 November 2021, 15:51 WIB
Ilustrasi perguruan tinggi. 4 Universitas Swasta di Kota Serang yang memiliki FKIP.
Ilustrasi perguruan tinggi. 4 Universitas Swasta di Kota Serang yang memiliki FKIP. /Freepik/

Pendidikan Akuntansi, nah buat kamu yang ingin menjadi guru Akuntansi ini bisa jadi pilihan kamu, prospek kerja setelah lulus kamu bisa mengajar di Satuan Pendidikan, menjadi teknisi atau administrasi keuangan dan pendidikan serta menjadi entrepreneur.

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn), kamu bisa mengunjungi lama fkip.unbaja.ac.id jika kamu penasaran.

Baca Juga: Masih Bingung, Berikut 4 Strategi Mengurutkan Jurusan di SNMPTN

2. Universitas Serang Raya (Unsera)

Memiliki program studi Pendidikan Matamatika, kamu yang berminat untuk melanjutkan ke program studi pendidikan Matamatika Unsera bisa mengunjungi laman pendidikanmatamatika.unsera.ac.id.

3. Universitas Bina Bangsa (Uniba)

Uniba memiliki tujuh program studi pendidikan S1 yakni. Pendidikan Matamatika, Pendidikan Teknologi Informasi, Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD), Pendidikan Guru Pendikan Anak Usia Dini (PGPAUD), Pendidikan Bahasa dan Sastra Indornsia, dan Pendidikan Bahasa Inggris Pendidikan Biologi.

Nah buat kamu yang penasaran dengan program studi di atas dapat mengunjungi laman nya di uniba.ac.id.

Baca Juga: Cara Cek dan Mengetahui Kuota Sekolah untuk SNMPTN

4. Universitas Primagraha

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah