Wujudkan Konsumen Cerdas, Gandeng Untirta, Kemendag Ajak Mahasiswa Jadi Garda Terdepan

- 28 Desember 2021, 17:26 WIB
Perwakilan Kemndag dan Untirta menunjukkan dokumen kerja sama terkait edukasi perlindungan konsumen dan mewujudkan konsumen cerdas, di ruang seminar Fakultas Hukum Untirta, Selasa 28 Desember 2021.
Perwakilan Kemndag dan Untirta menunjukkan dokumen kerja sama terkait edukasi perlindungan konsumen dan mewujudkan konsumen cerdas, di ruang seminar Fakultas Hukum Untirta, Selasa 28 Desember 2021. /Kabar Banten/Denis Asria

"Lulusan tidak hanya harus liner dalam bekerja, lulusan fakultas hukum bisa bekerja dimana saja seperti di Pemerintahan, kemudian di perusahaan dan bisa disektor apapun," ujar Agus.

Ia mengatakan, dengan adanya kerja sama ini yang pertama dilakukan penguatan institusi satu sama lain, untuk memperlancar program kerja masing-masing antara Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen Dan Tertib Niaga Kementerian Perdagangan dengan fakultas hukum.

"Di fakultas hukum ada mata kuliah tentang perlindungan konsumen, diharapkan dengan ada mata kuliah tersebut mahasiswa dan dosen bisa diperdayakan untuk mengedukasi masyarakat tentang perlindungan konsumen," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah