Sekolah Terbaik, Dua SMA di Kota Serang Masuk TOP 1.000 LTMPT

- 30 Januari 2022, 14:48 WIB
SMA Negeri 1 Kota Serang, salah satu SMA di Kota Serang yang masuk TOP 1.000 LTMPT.
SMA Negeri 1 Kota Serang, salah satu SMA di Kota Serang yang masuk TOP 1.000 LTMPT. /Dokumen SMA Negeri 1 Kota Serang

KABAR BANTEN - Penerimaan peserta didik baru akan segera dibuka, buat kamu yang masih bingung mau melanjutkan Sekolah Menengah Atas atau SMA di Kota Serang ataupun ke Madrasah Aliyah atau MA, tak perlu khawatir.

Ada dua SMA di Kota Serang yang masuk Top 1.000 Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi atau LTMPT.

SMA di Kota Serang yang masuk top 1.000 LTMPT merupakan sekolah yang memiliki lulusan yang paling banyak peserta didiknya diterima di perguruan tinggi negeri atau PTN.

Nah buat kamu yang berminat melanjutkan pendidikan di jengan SMA ataupun ke Ma di Kota Serang berikut ini bisa buat refrensi kamu.

Sekolah yang masuk ke TOP 1.000 LTMPT merupakan sekolah yang berhasil mausk dalam pemeringkatan sekolah terbaik pada nilai Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK).

Setiap sekolah memiliki ke unikanya masing-masing, kamu bisa memilih sekolah sesuai dengan bakat dan minat yang kamu miliki dan kamu juga bisa memilih sekolah sesuai dengan yang kamu suka.

Baca Juga: Empat Gaya Belajar yang Bisa Diterapkan agar Hasil Maksimal, Mana yang Paling Kamu Suka?

Berikut SMA dan MA di Kota Serang Masuk TOP 1.000 LTMPT :

1.  SMA Negeri 1 Kota Serang berada diurutan ke-295

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x