UTBK SBMPTN 2022, Berikut 6 Langkah Alur Pendaftaran

- 26 Maret 2022, 15:11 WIB
Ilustrasi langkah pendaftaran UTBK SBMPTN 2022.
Ilustrasi langkah pendaftaran UTBK SBMPTN 2022. /Tangkapan layar instagram @ltmptofficial

Bagi peserta UTBK-SBMPTN 2022 yang bersal dari Jurusan atau Program Keahlian SMTA Ilmu Pengetahuan Sosial, tidak diperbolehkan mengambil Program Studi Kedokteran Umum dan Kedokteran Gigi.

Bagi kamu pemegang nomor pendaftaran KIP Kuliah tidak dapat memilih Program studi daei Perguruan Tinggi Keagamaan.

Jika tetap ingin memilih, harus membatalkan kepesertaan KIP Kuliah di laman kip-kuliah.kemdikbud.go.id.

3. Mengunggah Portofolio

Jika kamu memilih program studi yang mensyaratkan unggah portofolio, maka kamu dapat melihat alur bagi peserta UTBK-SBMPTN  dengan Portofolio.

Jika kamu memilih program studi yang tidak memerlukan syarat untuk mengunggah portofolio, maka kamu dapat melihat alur bagi peserta UTBK SBMPTN 2022 non-Portofolio.

Buat kamu yang memilih program studi Seni ataupun olah raga kamu diminta untuk membuat portofolio, dan buat kamu yang tidak memilih program studi seni ataupun olah raga kamu tidak perlu membuat portofolio.

Progran studi tidak mewajibkan portofolio, dan peserta yang mengikuti UTBK SBMPTN tidak diperbolehkan menggunakan portofolio SNMPTN. Kamu harus menggunggah dokumen portofolio baru.

4. Memilih pusat UTBK SBMPTN

Sehubungan dengan masa pandemi Covid-19, peserta UTBK SBMPTN 2022 harus memilih pusat UTBK terdekat dengan domisili dimana kamu sekarang berada menghindari mobilitas antar kota atau provinsi.

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Instagram @ltmptofficial


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah