UKS di Sekolah Hadir Berikan Edukasi, Berikut 4 Masalah Kesehatan pada Remaja

- 19 April 2022, 07:30 WIB
Ilustrasi siswa saat berolahraga.
Ilustrasi siswa saat berolahraga. /pexels / Mary Taylor/

Ini dapat mengakibatkan risiko remaja mengalami perundungan akibat tubuhnya tidak ideal.

Ini terjadi akibat asupan gizi yang berlebih, melebihi tubuhnya dalam jangka waktu yang lama serta kurangnya aktivitas fisik.

Gizi lebih dan obesitas dapat meningkatkan risiko remaja terkena penyakit hipertensi.

Untuk mencegahnya kamu dapat mengonsumsi makanan bergizi seperti sayur dan buah, serta melakukan aktivitas fisik dan istirahat yang cukup.

3. Amenia

Salah satu masalah kurang gizi yang banyak ditemui remaja yakni anemia, penyebab terjadinya anemia yakni kekurangan asupan zat besi.

Pencegahan pada anemia yakni memastikan asupan zat besi cukup kamu bisa mengonsumsi makan yang mengadung tinggi zat besi dan protein seperti ayam, telur, daging, sapi, kerang, kedelai dan kacang hijau.

Kamu juga bisa mengonsumsi tambah darah untuk remaja putri, kamu dapat meminumnya setelah makan dan dapat diminum sesuai anjuran dokter.

4.  Body Image

Ini merupakan istilah persepsi seseorang terhadap bentuk dan ukuran tubuhnya. Body image positif dapat menerima dan menghargai bentuk dan ukuran tubuhnya apa adanya, tapi bagi body image negatif memandang bentuk dan ukuran tubuh akan berdampak pada psikologi dan perkembangan.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Instagram/@ditsmp.kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x