Perkembangan Bahasa Anak Dimulai Sejak Lahir, Ini Tahapannya

- 22 Mei 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi anak bermain warna. Perkembangan bahasa anak dimulai sejak lahir, ini tahapannya.
Ilustrasi anak bermain warna. Perkembangan bahasa anak dimulai sejak lahir, ini tahapannya. /Pixabay / Yohoprashant/

Suara vegetatif

Terjadi pada usia 0-2 bulan dan termasuk suara alami yang dibuat bayi, seperti menangis sebagai bentuk komunikasinya.

Tawa

Terjadi pada usia 2-5 bulan, ini merupakan vokalisasi yang dilakukan bayi ketika senang atau puas dan terdiri dari suara vokal atau konsonan. Contoh: aaaaa, mmmm

Mengoceh

Kemampuan ini terlihat ketika anak mulai mengoceh, dan suara yang dikeluarkan tidak hanya berupa bunyi huruf vokal tapi juga berupa bunyi huruf konsonan.
Contoh: bayi seperti menyebut baaaaa, maaaa, dan lain-lain.

2. Linguistik

Tahap perkembangan bahasa yang ditandai oleh munculnya kata-kata dan komunikasi simbolik.

Ada enam periode perkembangan bahasa linguistik yang harus diperhatika  oleh orang tua yakni :

1. Periode satu kata yang dimulai pada usia 14 sampai 24 bulan.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: paudpedia.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x