Implementasi Kurikulum Merdeka Disesuaikan Dengan Kesiapan PAUD

- 5 September 2022, 08:09 WIB
Implementasi kurikulum merdeka / Tangkapan Layar / kurikulum.gtk.kemdikbud.go.id.
Implementasi kurikulum merdeka / Tangkapan Layar / kurikulum.gtk.kemdikbud.go.id. /

5. Proses pembelajaran dan asesmen yang lebih fleksibel. 

6. Hasil asesmen digunakan sebagai pijakan guru untuk merancang kegiatan bermain dan pijakan orangtua dalam mengajak anak bermain di rumah. 

7. Penguatan peran orang tua sebagai mitra satuan PAUD. 

 

Ada 3 alternatif yang dapat dipilih satuan pendidikan yakni : 

1. Menggunakan Kurikulum 2013 secara penuh. 

2. Menggunakan Kurikulum Darurat yaitu Kurikulum 2013 yang disederhanakan. 

3. Menggunakan Kurikulum Merdeka.

Kurikulum merdeka merupakan jawaban atau solusi terhadap terjadinya krisis pembelajaran di Indonesia yang telah berlangsung lama dan belum membaik dari tahun ke tahun, terutama akibat Covid-19. 

 

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: paudpedia.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah