SPAN PTKIN 2023: Pengertian, Syarat Masuk dan Pemilihan Program Studi

- 16 Januari 2023, 08:35 WIB
Tampilan laman SPAN PTKIN 2023.
Tampilan laman SPAN PTKIN 2023. /Tangkapan layar laman span.ptkin.ac.id./

KABAR BANTEN - Seleksi Prestasi Akademik Nasional (SPAN)-Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) merupakan seleksi nasional berdasarkan penjaringan prestasi akademik.

Jalur SPAN PTKIN merupakan jalur seleksi bagi kamu yang ingin kuliah di Universitas Islam Negeri (UIN), Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN), dan Institut Agama Islam Negeri (IAIN).

Jalur SPAN PTKIN menggunakan menggunakan nilai rapor dan prestasi lain berupa portofolio tanpa ujian tertulis.

Baca Juga: Inilah Akreditasi Jurusan Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Banten Terbaru 2023

Dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari laman span.ptkin.ac.id, berikut syarat peserta yang boleh mengikuti jalur seleksi ini:

1. Siswa madrasah aliyah, Sekolah lanjut tingkat atas (SLTA) atau Pondok Pesantren Mu’adalah yang berhak mendaftar SPAN-PTKIN.

Serta secara sah memperoleh izin penyelenggaraan pendidikan dari pemerintah.

Siswa yang berhak mengikuti seleksi adalah siswa yang didaftarkan oleh Kepala Madrasah, Sekolah, Pesantren Mu’adalah masing - masing.

Berikut persyaratan bagi siswa untuk mengikuti SPAN PTKIN :

Siswa MA/MAK/SMA/SMK/Pesantren Mu’adalah kelas terakhir pada tahun 2023.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: span.ptkin.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x