Latih Kemandirian Anak Usia Dini di Rumah, Ini yang Bisa Dilakukan Orang Tua

- 18 April 2023, 09:30 WIB
Ilustrasi mamah bersama anak-anak untuk melatih kemandirian.
Ilustrasi mamah bersama anak-anak untuk melatih kemandirian. /Tangkapan layar akun instagram/@paudpedia./

1. Orang tua bisa membiasakan anak untuk pergi buang air kecil atau pun besar sendiri ke toilet.

2. Menjaga dan merawat barang-barang milik pribadi.

3. Menjaga kebersihan dirinya sendiri.

4. Memadupadankan pakaian dan memakai pakaian sendiri seperti baju, celana, kaos kaki, sepatu.

5. Mengakui kesalahan dan meminta maaf kepada orang lain.

Berikut cara melatih kemandirian anak usia dini bisa diterapkan oleh orang tua di rumah :

1. Berikan kepercayaan pada anak bahwa dia bisa melakukannya sendiri.

2. Berikan kesempatan pada anak untuk melakukan sendiri hal-hal yang dirasa sudah cukup dia untuk melakukannya.

3. Ciptakan lingkungan yang aman untuk anak mencoba.

4. Berikan penguatan positif atas pekerjaan si kecil.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Instagram/@paudpedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x