3 Tips Jitu Membuat Blurb Cerita Buku Pengundang Pembaca, Nomor 2 Paling Penting!

- 27 Mei 2023, 14:15 WIB
Ilustrasi buku yang membutuhkan blurb cerita untuk meningkatkan pembaca.
Ilustrasi buku yang membutuhkan blurb cerita untuk meningkatkan pembaca. /freepik/brgfx

KABAR BANTEN – Seperti yang anda ketahui Blurb cerita sangat penting untuk mengundang para pembaca untuk membaca buku anda.

 

Dengan ini anda harus membuat blurb dengan baik, karena dengan Blurb yang isinya mengundang, akan membuat para pembaca penasaran untuk membaca buku anda.

Blurb pula dibutuhkan untuk media promosi cerita anda. Maka dari itu anda harus membuat blurb yang baik dan benar. Lalu bagaimana cara membuat blurb yang benar?

Buatlah Blurb dengan memperkenalkan tokoh anda

Memperkenalkan tokoh cerita anda adalah Blurb yang paling sering dipakai oleh para penulis. Karena dengan memperkenalkan tokoh anda, anda bisa membuat para pembaca penasaran.

Dalam perkenalan anda bisa menyebutkan sifat dari tokoh anda, tinggi, watak, dan juga background keluarga dari tokoh anda.

Contoh kalimat dalam Blurb seperti ini adalah "Zaendra adalah seorang pemain basket idola di sekolahnya. Ia banyak dikejar-kejar oleh para perempuan di sekolahnya. Namun Zaendra tetap memilih untuk sendiri, itu semua ia ambil karena sebenarnya ia sudah memiliki perempuan yang ia suka. Namun ternyata perempuan yang Zaendra suka hanyalah seorang wanita lugu di sekolahnya.".

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah