Lulus Langsung Jadi ASN, Inilah 29 Sekolah Kedinasan di Indonesia yang Masih Aktif

- 2 Januari 2024, 11:00 WIB
ASN-Ilustrasi
ASN-Ilustrasi /

STAN itu sendiri menawarkan berbagai macam bidang ilmu keuangan seperti perpajakan, bea cukai dan manajemen keuangan.

Baca Juga: Terlanjur Melanggar Sumpah Atas Nama Allah? Begini Cara Menebusnya Kata Ustadz Abdul Somad dan Buya Yahya

18. Sekolah Tinggi Sandi Negara ( Poltek STSN)

Poltek STSN merupakan institusi perguruan tinggi kedinasan yang berfokus mengkaji masalah keamanan cyber di Indonesia dan berada langsung di bawah naungan Badan Intelijen Negara.

Poltek STSN ini menawarkan berbagai macam program studi diantaranya seperti rekayasa keamana cyber, kriptografi, dan rekayasa perangkat keras.

19 Institut Pemerintah Dalam Negeri (IPDN)

IPDN merupakan institusi perguruan tinggi kedinasan yang berfokus pada masalah internal penyelenggaraan keorganisasian pemerintahan dan berada langsung di bawah naungan Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia.

IPDN sendiri menawarkan setidaknya tiga program studi unggulan yaitu ilmu politik pemerintahan, manajemen pemerintahan, dan hukum ketatalaksanaan pemerintahan.

20. Sekolah Tinggi Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (STMKG)

STMKG merupakan institusi perguruan tinggi kedinasan yang mengkaji masalah-masalah yang berkaitan dengan keadaan udara dan cuaca serta berada di bawah Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika Republik Indonesia.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Dunia Depan Mata


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah