31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti, Dominan Guru, Ini Daftar Namanya

19 September 2022, 17:29 WIB
Walikota Cilegon Helldy Agustian saat menyerahkan penghargaan kepada ASN Pemkot Cilegon yang Purna Bakti, Senin 19 September 2022. /Dokumen Diskominfo Cilegon

KABAR BANTEN - Selama kurun waktu Agustus dan September sebanyak 31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti.

Dari 31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti tersebut, diantaranya 3 orang telah meninggal dunia dan didominasi dari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan yang berprofesi sebagai guru.

Wali Kota Cilegon Helldy Agustian dalam upacara Hari Kesadaran Nasional, mengatakan, dirinya mengucapkan terima kasih kepada 31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti.

"Saya ucapkan rasa terima kasih yang sebesar besarnya kepada 29 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti. Mereka telah mendedikasikan dan pengabdian kepada pemerintah dan masyarakat," kata Helldy Agustian, Senin 19 September 2022.

Baca Juga: Pegawai Non ASN SK Tahun 2021 Pemkot Cilegon, Tidak Masuk Pendataan dan Dicoret

Ia menuturkan, 31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti, terdiri dari bulan Agustus 22 orang dan September 9 orang. Kemudian yang meninggal ada 3 orang.

“31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti, layak diberikan penghargaan. Karena sesuai dengan kebijakan yang saya buat. Agar kami menghargai dedikasi dan pengorbanan mereka sebagai pahlawan birokrasi,” ujarnya.

Jumlah 31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti, adalah inspirasi bagi generasi birokrat penerus, yaitu tentang cara bersikap, berdisiplin, dan berperilaku dalam melayani masyarakat.

“Apalagi pemerintah Kota Cilegon saat ini tengah berjuang untuk mewujudkan visi pemerintahan kami yaitu mewujudkan Kota Cilegon Baru, Modern dan Bermartabat," tuturnya.

Baca Juga: Resmikan Jamban Sehat, Ini Yang Dikatakan Walikota Cilegon Helldy Agustian pada HUT ke 77 PMI

Berikut 31 ASN Pemkot Cilegon Purna Bakti pada bulan Agustus dan September :

1. Bayu Panatagama Dinas Perdagangan dan Perindustrian.

2. Sukroni Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan.

3. Entik Atikoh Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah.

4. Rahmat Firmana Kecamatan Cilegon.

5. M Sambila Kecamatan Grogol.

6. Rulli Hastuti Dinas Kesehatan.

7. Lilis Andayani Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

8. Lenny Suharti Anwar RSUD Cilegon.

9. Mimis Winarti Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

10. Sumiyati Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

11. Hj. Sumiyati Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

12. Tafrikh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

13. Ishlahiyah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

14. Neng Juariah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

15. Faridah Khoeriyah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

16. Yuliana Wirastuty Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

17. Euis Nurliah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

18. Hj. Sumiyati Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

19. Suhaeli Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

20. Taufikurahman Sekretariat Daerah.

21. Devi Anggun Sari Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Meninggal).

22. Fatullah Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Meninggal).

23. Rembak Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

24. Suhaedi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

25. Elly Augus Tryani Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.

26. Hj.Sri Hartati.

27. Hasanudin Kecamatan Pulomerak.

28. Iman Agus Ramansyah DKPP.

29. Habibi Dinas Lingkungan Hidup.

30. Asnawi Kecamatan Grogol.

31. Hj. Ai Heni Sofiatun Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Meninggal).

Demikian nama-nama ASN Pemkot Cilegon yang Purna Bakti di bulan Agustus dan September 2022.***

Editor: Kasiridho

Tags

Terkini

Terpopuler