Bertemu Presiden PKS, Sanuji Pentamarta Dapat Wejangan

- 19 Maret 2021, 22:26 WIB
Wakil Wali Kota Cilegon Sanuji Pentamarta, foto bersama Presiden PKS Akhmad Syaikhu, disela-sela acara Silaturahim Nasional Kepemimpinan Daerah, di Jakarta, Jumat, 19 Maret 2021.
Wakil Wali Kota Cilegon Sanuji Pentamarta, foto bersama Presiden PKS Akhmad Syaikhu, disela-sela acara Silaturahim Nasional Kepemimpinan Daerah, di Jakarta, Jumat, 19 Maret 2021. /Dokumen Sanuji Pentamarta

"Kritikannya tentu saja harus konstruktif, bukan destruktif," tuturnya.

Baca Juga: Sidak BPBD Kota Cilegon, Lihat Fakta Ini, Dahi Sanuji Pentamarta Mengkerut

Menurut Sanuji Pentamarta, menjadi seorang pemimpin harus memiliki sikap yang adil, mau mendengarkan apa yang dikeluhkan oleh masyarakat.

Bahkan, seorang pimpinan harus mampu membangun sinergitas dan kebersamaan dengan semua stakeholders agar pemerintahan bisa berjalan dengan optimal.

“Dengan komunikasi yang baik tentunya akan menjadikan pemerintahan ini bisa berjalan dengan sempurna. Insya Allah apa yang saya dan Pak Helldy lakukan memimpin di Kota Cilegon bisa menjadi ringan apabila dikerjakan bersama masyarakat,” ujar Sanuji Pentamarta.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x