Jelang Arus Lebaran, BPTD Banten Temukan Ini di Kapal Penumpang Pelabuhan Merak Banten, Hasil Ramp Check

- 22 Maret 2022, 17:53 WIB
Kepala Seksi  TSDP pada BPTD Banten Dedi Setiawan memperlihatkan salah satu temuan petugas ramp check pada salah satu kapal penumpang Pelabuhan Merak Banten
Kepala Seksi TSDP pada BPTD Banten Dedi Setiawan memperlihatkan salah satu temuan petugas ramp check pada salah satu kapal penumpang Pelabuhan Merak Banten /Kabar Banten/Sigit Angki Nugraha

KABAR BANTEN – Jelang arus lebaran di Pelabuhan Merak Banten, Balai Pengelola Transportasi Darat atau BPTD Banten mulai melakukan ramp check.

Agenda ramp check adalah salah satu kegiatan BPTD Banten untuk memeriksa kelaikan kapal-kapal penumpang di Pelabuhan Merak Banten.

Hasilnya, instansi tersebut temukan ini, sehingga BPTD Banten akan menegur kepada para pemilik kapal penumpang di lintasan Pelabuhan Merak Banten – Pelabuhan Bakauheni Lampung.

Baca Juga: BPTD Banten Waspada, Arus Lebaran di Pelabuhan Merak Banten Diprediksi Membeludak Karena Ini 

Untuk diketahui, jelang arus lebaran Idul Fitri 2022 pada awal Mei nanti, BPTD Banten tengah melakukan persiapan.

Selain akan melakukan koordinasi dengan sejumlah pihak terkait, instansi ini juga mulai melakukan ramp check.

“Kami sedang melakukan ramp check terhadap kapal-kapal penumpang di Pelabuhan Merak,” kata Kepala BPTD Banten Hanjar Dwi Antoro, saat ditemui di ruang kerja, Selasa 22 Maret 2022.

Baca Juga: Syarat Perjalanan Terbaru Pelabuhan Merak Banten, Sudah Lakukan Hal Ini, Penumpang tak Perlu Antigen dan PCR 

Menurut Hanjar Dwi Antoro, ramp check terhadap kapal-kapal penumpang telah dilakukan pihaknya sejak awal Maret 2022.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah