Legenda 4 Karomah Mama Harun Gunung Karang Banten, Nomor 2 Bikin Tercengang

- 25 Juli 2022, 08:42 WIB
Mama Hamzah Sulaiman Harun atau Ki Harun seorang waliyullah asal gunung karang pandeglang Banten, yang memiliki bayak karomah
Mama Hamzah Sulaiman Harun atau Ki Harun seorang waliyullah asal gunung karang pandeglang Banten, yang memiliki bayak karomah /Youtube JEJAK PARA WALI/Tangkap Layar

KABAR BANTEN - Mama Hamzah Sulaiman Harun atau yang akrab dengan sebutan Ki Harun merupakan sosok waliyullah sekaligus paku tanah Banten yang berasal dari Gunung Karang Pandeglang Banten.

Gerak geriknya seringkali menjadi gambaran apa yang akan terjadi kepada seseorang atau terhadap lingkungan.

Ucapan dan tingkah laku mama harun atau yang kadang nyeleneh mengandung arti yang awalnya tak bisa ditangkap oleh akal namun ternyata beliau tengah menggambarkan sesuatu yang akan terjadi.

Baca Juga: Bermakna Pemimpin, Gagah Perkasa, Cerdas, dan Bijaksana Untuk Nama Bayi Laki-laki Islami 

Nama Mama Harun mungkin tak semasyhur Abuya Dimyati Cidahu, Abuya Sanja Kadu Kawang, atau pun Abuya Bustomi Cisantri.

Namun menurut sebagian masyarakat justru sosok ki Harunlah yang menjadi pelindung dan penanggung jawab dari beberapa waliyullah di tanah Banten.

Bahkan beberapa karomahnya pun cukup mengemparkan masyarakat  Banten pada masa hidupnya.

Baca Juga: 94 Nama Bayi Perempuan Cantik, Indah, Terbaik dari A hingga Z Bahasa Sansekerta  

Banyak sekali keanehan Mama Harun yang bertingkah diluar adat kebiasaan dan yang menyaksikan bukan hanya satu atau dua orang saja namun hampir seluruh penduduk Gunung Karang telah menyaksikan karomah  beliau.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Youtube Jejak Para Wali


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x