Libatkan Produsen Daerah, Festival Durian di Tangerang Hadirkan Berbagai Jenis Buah Durian

- 26 Februari 2023, 17:56 WIB
Sejumalh jenis buah durian dihadirkan pada acar a Festival Durian di Tangerang, 24 Februari hingga 5 Maret 2023.
Sejumalh jenis buah durian dihadirkan pada acar a Festival Durian di Tangerang, 24 Februari hingga 5 Maret 2023. /Kabar Banten/Dewi Agustini

 

KABAR BANTEN - Durian merupakan salah satu makanan yang digemari masyarakat. Apalagi rasanya yang manis dan dagingnya lembut. Namun ada juga dari mereka yang tidak suka durian karena aromanya yang menyengat.

 

Meski tergolong buah mahal, durian selalu memiliki penggemarnya sendiri. Mereka bahkan terkadang rela merogoh kocek cukup dalam untuk membeli buah bekulit duri ini.

Sebagai buah musiman, terkadang cukup sulit menemukan buah durian di pasaran. Apalagi, ada banyak jenis durian yang memiliki rasa khas tersendiri.

Dengan kelebihannya masing-masing, semakin kecil kesempatan untuk memilih durian yang diinginkan. Tak jarang, festival durian seringkali menjadi surga bagi mereka yang jatuh cinta pada buah yang satu ini.

Nah, jika mengaku sebagai penggemar durian, maka saatnya untuk berburu buah durian dari berbagai tempat di Festival Durian. Namun rupanya wilayah Tangerang pun memiliki banyak lokasi penjual durian yang murah dan juga punya ragam pilihan.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia U20 di Piala Asia U20 atau AFC U20 Asian Cup 2023 dan Siaran Langsungnya

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x