Suhu Terpanas Terjadi di Banten, Tembus 37,2 Derajat Celcius, BMKG Beberkan 5 Penyebab Suhu Panas di Indonesia

- 23 April 2023, 07:00 WIB
Ilustrasi matahari. Suhu maksimum harian atau suhu terpanas pada dasarian II April 2023 terjadi di Ciputat Kota Tangsel Banten pada 17 April 2023.
Ilustrasi matahari. Suhu maksimum harian atau suhu terpanas pada dasarian II April 2023 terjadi di Ciputat Kota Tangsel Banten pada 17 April 2023. /Pixabay/qimono/

KABAR BANTEN - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat suhu terpanas atau suhu maksimum harian yakni 37,2 derajat celcius terjadi di wilayah Banten.

 

Data BMKG menyebutkan Ciputat Tangsel menempati posisi teratas sebagai daerah dengan suhu terpanas harian pada dasarian II April 2023 atau periode 11-20 April 2023.

BMKG pun merilis 10 urutan tertinggi suhu terpanas harian di Indonesia masa periode tersebut.

Baca Juga: Rekor Sejarah, Tahun 2022 Jadi Suhu Terpanas Peringkat ke-6 Dunia Setelah 2015, Ternyata Ini Penyebabnya

Dilansir Kabar Banten dari instagram @infobmkg Sabtu 22 April 2023, disebutkan bahwa Ciputat Tangsel mencatat suhu maksimum harian tertinggi pada 17 April 2023.

Dijelaskan bahwa dalam sepekan terakhir wilayah Asia dilanda gelombang panas.

 

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Instagram/@infobmkg


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x