Manfaatkan Limbah Plastik, Pabrik di Tangerang Ini Mampu Hasilkan Ratusan Ribu Kardus Daur Ulang Plastik

- 8 Juni 2023, 20:56 WIB
Alden Lukman, CEO PT Alpha Gemilang Makmur, menunjukkan kardus daur ulang dari limbah plastik.
Alden Lukman, CEO PT Alpha Gemilang Makmur, menunjukkan kardus daur ulang dari limbah plastik. /Kabar Banten /Dewi Agustini

"Varian sustainable packaging cocok untuk pemakaian packing barang-barang pindahan, kemasan packaging UMKM, bahkan saat ini kami paling banyak permintaan dari UMKM, lalu kiriman logistik dan berbagai kebutuhan packaging lainnya," katanya.

Dipakai untuk Bilik Suara

Tak hanya itu, panitia pemungutan suara kepala desa di Kota Waringin Timur, Kalimantan Tengah pun memesan bilik suara daur ulang yang tahan air dan lembab dari Alva Board.

"Jadi ada panitia pemungutan suara kepala desa di Waringin Timur ingin memesan bilik suara, memang kami menciptakan fungsinya sama seperti kardus buatan kami, yang tahan air, lembab, jadi cocok untuk dikirim melewati sungai," pungkas Alden.***

 

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x