CEK DULU Prakiraan Cuaca Provinsi Banten Hari Ini dari BMKG

- 28 Februari 2024, 06:49 WIB
Ilustrasi hujan di wilayah Banten.
Ilustrasi hujan di wilayah Banten. /Ahmad Firdaus /Oke Tebo

KABAR BANTEN - BMKG merilis update prakiraan cuaca untuk wilayah Provinsi Banten hari ini tanggal 28 Februari 2024.

BMKG merilis perkembangan cuaca di Provinsi Banten hari ini tanggal 28 Februari 2024 untuk diketahui publik.

Baca Juga: Jangan Mencela tapi Berdoalah Saat Hujan, Inilah 4 Amalan Ketika Turun Hujan

Secara lengkap inilah prakiraan cuaca Provinsi Banten dan sekitarnya tanggal 28 Februari 2024 hari ini dari BMKG.

Prakiraan Cuaca Wilayah Provinsi Banten28 Februari 2024:

- Pagi hari : Berawan; Hujan Sedang di Cilegon, Pulomerak.

Hujan Ringan di Serang, Ciruas, Padarincang, Tanara, Teluknaga, Tangerang, Benda, Balaraja, Pasarkemis, Kronjo, Pandeglang, Ciomas, Angsana, Rangkasbitung, Maja, Ciputat, Serpong;

- Siang hari : Berawan; Hujan Sedang di Angsana, Munjul, Sobang, Cibeber, Bayah.

Hujan Ringan di Pandeglang, Menes, Rangkasbitung, Maja, Bojongmanik, Gunungkencana, Balaraja, Cisauk, Serpong, Ciputat;

- Malam hari : Berawan; Hujan Ringan di Rangkasbitung, Maja, Gunung Kencana, Cimarga, Bayah;

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x