Jangan Mencela tapi Berdoalah Saat Hujan, Inilah 4 Amalan Ketika Turun Hujan

- 7 Februari 2024, 13:30 WIB
Ilustrasi terkait jangan mencela hujan, dan beberapa amalan ketika turun hujan salah satu doa.
Ilustrasi terkait jangan mencela hujan, dan beberapa amalan ketika turun hujan salah satu doa. /Pixabay/

KABAR BANTEN - Bagi umat muslim sudah seharusnya melakukan amalan ketika hujan turun agar mendapatkan manfaat dan keberkahan dari Allah SWT.

Dalam Islam hujan merupakan rahmat Allah SWT yang mesti disyukuri, karena hujan adalah salah satu peristiwa alam yang krusial bagi kehidupan makhluk hidup di muka bumi.

Selain itu hujan adalah sebuah prasyarat bagi kelanjutan aktivitas di suatu tempat, tidak hanya manusia, tapi hampir semua makhluk hidup.

Baca Juga: Bajigur Minuman Tradisional Hangat Nikmat, Kaya Manfaat Kesehatan, Pas Disantap Saat Musim Hujan

Bahkan hujan juga begitu dianggap paling istimewa, hal itu terbukti banyak disebutkan beberapa ayat dalam Al-Qur'an.

Di dalam Al-Qur'an sendiri terdapat beberapa ayat yang menjelaskan tentang keberkahan hujan, kadar, pengaruh-pengaruhnya serta segudang manfaat.

Sebagai bentuk rasa syukur kita kepada Allah SWT, seorang Muslim mesti mengungkapkannya sesuai dengan Sunnah Rasulullah SAW.

Sebagaimana dikutip Kabar Banten melalui Instagram @mabduhtuasikal, berikut ini 4 amalan ketika turun hujan yang bisa dilakukan oleh seorang muslim.

1. Berdoa memanjatkan doa saat turun hujan

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: Instagram @mabduhtuasikal


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x