Agar Kasus Positif Covid-19 di Pandeglang Tidak Meningkat, Gubernur Banten Minta Pemkab Lakukan Ini

- 29 September 2020, 21:21 WIB
Gubernur Banten, Wahidin Halim (WH) saat menghadiri rapat koordinasi Pilkada 2020 yang dibuka Pjs Bupati Pandeglang, Gunawan Rusminto di Pendopo Pandeglang, Selasa 29 September 2020
Gubernur Banten, Wahidin Halim (WH) saat menghadiri rapat koordinasi Pilkada 2020 yang dibuka Pjs Bupati Pandeglang, Gunawan Rusminto di Pendopo Pandeglang, Selasa 29 September 2020 /Ade Taufik/

Sementara itu, Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Pandeglang Gunawan Rusmito berjanji akan terus melakukan berbagai upaya dan bersinergi dengan semua pihak untuk menyelesaikan persoalan wabah corona di Pandeglang. Ia mengajak kepada para kepala OPD agar bisa bekerja sama dengan baik agar persoalan corona di Pandeglang  segera selesai.

“Seperti amanah yang dibarikan, saya akan fokus menyelesaikan penanganan virus corona dan menjalankan roda pemerintahan, administratif dengan baik. Kita terus berupaya agar Pandeglang bisa terbebas dari virus corona,” katanya.***

Halaman:

Editor: Kasiridho


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah