Ini Target Perolehan Suara Tokoh Perempuan Kibin untuk Tatu-Pandji

- 29 Oktober 2020, 06:07 WIB
Pilkada Ilustrasi1
Pilkada Ilustrasi1 /

Sukenah mengatakan, dengan kata lain pasangan Tatu - Pandji sudah terbukti dalam memimpin. Bahkan selama Tatu menjabat sebagai wakil dan Bupati Serang ia sudah enam kali berkunjung ke yayasannya.

Baca Juga: 16 Puskesmas di Kota Serang Berstatus BLUD, Wakil Wali Kota Klaim Pelayanan Lebih Optimal

Menurut Sukenah, semua keberhasilan itulah yang selalu ia sampaikan kepada masyarakat agar bisa mendukung petahana.

"Alhamdulillah Ibu selalu menyampaikan program dia selama menjabat. Dan selalu minta maaf. Kalau programnya belum terlaksana karena, semuanya butuh proses, terutama anggaran. Ibu pun menyampaikan program-program yang akan datang, terutama yang akan memprioritaskan ponpes-ponpes (Pondok Pesantren) karena dengan memprioritaskan ponpes akan tumbuh generasi yang bagus. Sebab ponpes mempelajari ilmu agama," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x