Selain Puasa Rajab, Berikut Amalan Agung di Bulan Rajab

- 2 Februari 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi doa terkait amalan agung di bulan Rajab .
Ilustrasi doa terkait amalan agung di bulan Rajab . /pixabay

Baca Juga: Terlanjur Puasa Rajab Hari Ini, Jika Tetap Lanjut Bagaimana Hukumnya, Berpahala atau Tidak?

2. Membaca tasbih

Bacaan tasbih sebagai berikut: Subhanallahi hayul Qoyum sebanyak 100 kali.

Dan membaca tasbih "Subhanallahil Ahadi Somad" dari tanggal 11 samapai tanggal 20 rajab, sebanyak 100 kali.

Dan barang siapa membaca tasbih "Subhanallahi Ar ro'uf" dari tanggal 21 sampai tanggal 30 bulan Rajab.

Maka pahalanya tidak ada makhluk yang mampu mensifati betapa besar pahala yang Allah berikan pada orang yang membaca tasbih tersebut.

3. Membaca do'a rajab 

Adapun do'a di bulan rajab sebagai berikut "Allahuma bariklana firojabi wa sa'bana wa baligna romadhona". Artinya ya Allah berikanlah keberkahan di bulan rajab dan bulan sa'ban dan sampaikanlah kami pada bulan ramadhan.

Baca Juga: Niat Puasa Rajab Sekaligus Qadha Ramadhan, Apakah Boleh?

4. Melakukan salat sunah rajab

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: YouTube Majmuatul Fawaaid


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah