1549852

88 Nama Bayi Laki Laki Islami Jawa Sansekerta Jepang Modern Terbaru yang Bijaksana, Cerdas, Saleh dan Terpuji

- 16 Februari 2023, 05:56 WIB
Ilustrasi nama bayi laki-laki islami kombinasi jawa sansekerta jepang modern terbaru yang unik, bermakna bijaksana, cerdas, saleh, dermawan hingga berahlak terpuji.
Ilustrasi nama bayi laki-laki islami kombinasi jawa sansekerta jepang modern terbaru yang unik, bermakna bijaksana, cerdas, saleh, dermawan hingga berahlak terpuji. /pexels.com/Andrea Piacquadio

39. Ganendra Sangga Naufal
Maknanya laki-laki berjiwa kesatria dan dermawan yang bertangguh jawab.

40. Giandra Teripta
Maknanya laki-laki sukses dan pintar yang pandai menyenangkan.

41. Galen Tarendra
Maknanya laki-laki berhati tenang dan berwajah tampan yang berpkiran cemerlang bagai bintang.

42. Gentala Urvilla Safaraz
Maknanya laki-laki pembawa keberkahan yang tangguh laksana naga dan berhati luas.

43. Gale Virendra
Maknanya laki-laki pemberani yang penuh semangat menjalani hidup.

44. Gamya Widyanata
Maknanya laki-laki berahlak terpuji yang berwawasan luas.

45. Gulzar Lakshman
Maknanya laki-laki yang penuh kebahagiaan hidup dan percaya diri.

46. Gulzar Praditya Lakshman
Maknanya laki-laki cerdas yang membawa kebahagiaan dan keberuntungan hidup.

47. Gaurav Dhanya Avanindra
Maknanya laki-laki kebanggaan keluarga yang membawa kekayaan dan berjiwa pemimpin.

48. Haidar Niaz Sarfaraz
Maknanya laki-laki saleh dan berjiwa pemimpin yang gagah berani.

49. Harsh Zivan Ranjan
Maknanya laki-laki berbudi pekerti luhur dan berahlak terpuji yang membawa kegembiraan hidup.

50. Hastanta Abirama
Maknanya laki-laki yang pandai menyenangkan dan tajam perasaannya.

51. Harshil Affandra
Maknanya laki-laki berjiwa pemimpin yang pandai menggembirakan.

52. Haytham Bhalendra
Maknanya laki-laki berjiwa pemimpin yang tangguh laksana elang.

53. Inacio Dhirendra Saskara
Maknanya laki-laki berkepribadian hangat dan berjiwa pemberani yang penuh kebaikan.

54. Ivander Janardana Zafrul
Maknanya laki-laki istimewa dan berjiwa penolong yang berkepribadian jujur.

55. Indra Azam Ravindra
Maknanya laki-laki bijaksana dan berjiwa besar dan tangguh.

56. Javas Jayendra
Maknanya laki-laki cekatan dan berjiwa besar yang membawa kesuksesan.

57. Jauzan Kawindra Arkanza
Maknanya laki-laki berhati mulia dan adil yang pandai melantumkan syair-syair indah.

58. Kaivan Kayana Kafeel
Maknanya laki-laki berwajah tampan dan dermawan yang penuh tanggung jawab.

59. Maarif Wiradharma Ginjiro
Maknanya laki-laki bijaksana dan berilmu luas yang berwajah indah begai perak berkilau.

60. Manaf Ayres Fumio
Maknanya laki-laki istimewa yang membawa keberuntungan serta pandai melantumkan syair-syair indah.

61. Mumtaz Nayaka Haruko
Maknanya laki-laki berkepribadian sempurna dan berjiwa pemimpin yang lahir di musim semi.

62. Musthafa Dhanesa Isamu
Maknanya laki-laki terpilih yang membawa kemakmuran dan berjiwa pemberani.

63. Najib Rayshiva Kaneko
Maknanya laki-laki gagah berani dan berjiwa pelindung yang membawa keberuntungan serta keajaiban.

64. Nabil Tetuko Hekima
Maknanya laki-laki terhormat dan berpengetahuan luas yang membawa keberuntungan.

65. Naufal Rendra Haruki
Maknanya laki-laki dermawan, cerdas dan penuh keberuntungan yang lahir di musim semi.

66. Nazril Sachio Katsumi
Maknanya laki-laki berkepribadian sempurna yang membawa keberuntungan dan kesuksesan.

67. Raihan Yudhistira Kazuhiko
Maknanya laki-laki tampan laksana pengeran yang harum namanya dan berpendirian kuat.

68. Rizqy Layana Naoyuki
Maknanya laki-laki anugerah Tuhan pembawa rezeki dan kebahagiaan yang mengalir terus.

69. Rifqi Manggala Hisahito
Maknanya laki-laki setia dan pandai bergaul yang berjiwa pemimpin serta berbudi luhur.

70. Rafif Pranadipta Kazuya
Maknanya laki-laki berakhlak mulia yang berjiwa pemberani, setia dan penuh semangat menyala-nyala laksana kobaran api.

71. Shafwan Parama Namiko
Maknanya laki-laki penuh kasih sayang yang istimewa dan jujur.

72. Syauqi Lasmana Hisashi
Maknanya laki-laki saleh yang pantang menyerah dan setia.

73. Sa’idan Madaharsa Keitaro
Maknanya laki-laki pembawa keberuntungan dan kebahagiaan yang penuh cinta serta keberkahan hidup.

74. Virendra Tanaya Masayuki
Maknanya laki-laki berhati mulia, pemberani dan gagah yang membawa kebahagiaan hidup.

75. Qohar Respati Hanami
Maknanya laki-laki perkasa dan gagah berani yang hidupnya penuh kebahagiaan.

76. Yaqdhan Mahatma Kichiro
Maknanya laki-laki berjiwa besar dan selalu terjaga yang membawa keberuntungan hidup.

77. Zaahirulhaq Vanamali Masahiro
Maknanya laki-laki bijaksana dan berhati mulia yang membawa keadilan serta kemakmuran.

78. Zayan Trengginas Noritaka
Maknanya laki-laki tampan, terampil, dan cekatan yang taat pada hukum.

79. Zaidan Maheswara Reiko
Maknanya laki-laki berpikiran maju dan berjiwa pemimpin besar yang pandai bersyukur.

80. Zamora Lakeswara Masashi
Maknanya laki-laki berahlak terpuji dan berjiwa pemimpin besar yang elegan serta berwajah tampan.

81. Hamizan Alvarendra Benjiro
Maknanya laki-laki cerdas, tampan dan berhati mulia yang membawa keberuntungan serta kedamaian.

82. Hafiz Rheandra Akeno
Maknanya laki-laki cerdas dan berwajah cerah yang pandai memelihara kebaikan serta membawa keberuntungan.

83. Hanif Nalendra Chikafusa
Maknanya laki-laki berhati lurus, saleh dan setia yang berwajah indah bagai permata berkilau.

84. Haidar Dhanapal Akihiro
Maknanya laki-laki tangguh laksana singa yang membawa kesejahteraan dan kemulian hidup.

85. Jalil Atharrazka Daisuke
Maknanya laki-laki berjiwa penolong yang membawa kemuliaan dan keberuntungan hidup.

86. Kamaludin Narendra Akira
Maknanya laki-laki berkepribadian sempurna dan berjiwa pemimpin tangguh yang berhati jernih serta cerdas.

87. Khairullah Naradipta Tadashi
Maknanya laki-laki cemerlang bagai bintang dan penuh kebaikan yang setia.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Kamus Arti Nama


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah