1549852

20 Nama Bayi Laki Laki Islami Pilihan Awalan Muhammad Lengkap dengan Artinya

- 12 Oktober 2023, 17:06 WIB
Ilustrasi nama bayi laki laki Islami awalan Muhammad beserta artinya.
Ilustrasi nama bayi laki laki Islami awalan Muhammad beserta artinya. /pixabay.com/id/users/esudroff-627167

KABAR BANTEN - Berikut rekomendasi sebanyak 20 nama bayi laki laki Islami pilihan dengan awalan Muhammad dilengkapi dengan artinya.

Selain mudah diucapkan dan diingat, nama bayi laki laki Islami pilihan dengan awalan Muhammad sangat tepat menjadi pilihan para orang tua yang sedang mencari nama untuk putranya.

Dilansir Kabar Banten dari YouTube Ide Nama Bayi Channel. berikut nama bayi laki laki Islami pilihan awalan Muhammad lengkap dengan artinya.

1. Muhammad Fahril Hafidzuan
Artinya, anak laki-laki yang memiliki sifat terpuji dan dirahmati yang menjadi kebanggaan dan melindungi serta menjaga.

2. Muhammad Raffasya Alfarezi
Artinya, anak laki-laki yang memiliki kedudukan tinggi dan selalu bersemangat dalam bekerja serta memiliki sifat yang terpuji dan dirahmati.

3. Muhammad Ezhar Fardian
Artinya, anak laki-laki istimewa yang ceria yang memiliki sifat terpuji dan dermawan.

4. Muhammad Falah Sarfaraz
Artinya, seorang pemimpin yang sukses dan beruntung memiliki sifat terpuji dan dihormati.

5. Muhammad Fakril Hisyam
Artinya, anak laki-laki yang memiliki kemuliaan hati dan sifat yang terpuji yang menjadi kebanggaan orang tuanya.

6. Muhammad Fatir Kaamil
Artinya, anak laki-laki yang memiliki sifat sempurna terpuji dan di Rahmat di serta mempunyai banyak pengetahuan.

7. Muhammad Adzriel Fardan
Artinya, anak laki-laki istimewa baikan maaf yang memiliki sifat terpuji dan dirahmati.

8. Muhammad Falah Alhanan
Artinya, anak laki-laki sukses dan beruntung yang menjadi kesayangan dan mendapatkan rezeki yang berkah serta memiliki sifat terpuji dan dirahmati.

9. Muhammad Faeyza Alfarizon
Artinya, anak laki-laki pembawa rezeki yang sukses dan hidupnya meningkat yang memiliki sifat terpuji dan dirahmati.

10. Muhammad Naufal Ghibran
Artinya, anak laki-laki yang baik hati Dermawan dan tampan yang memiliki sifat terpuji dan dirahmati.

11. Muhammad Syafi Muzaki
Artinya, anak laki-laki yang terlahir bersih dan menjadi penolong bagi orang lain serta memiliki sifat terpuji dan dirahmati.

12. Muhammad Arfan Alhusayi
Artinya, anak laki-laki yang cerdas tampan dan baik hati yang memiliki sifat terpuji.

13. Muhammad Fahrezi
Artinya, anak laki-laki yang rajin berdoa dan kesatria.

14. Muhammad Moazzam
Artinya, anak laki-laki yang rajin berdoa serta beribadah kepada Allah SWT.

15. Muhammad Fayyad Kazim
Artinya, seorang pemuda yang murah hati sabar dan sopan.

16. Muhammad Fadlan
Artinya, anak laki-laki yang mempunyai keutamaan selalu berdoa.

17. Muhammad Fawwaz Haddad
Artinya, pemuda yang selalu berdoa percaya seluas lautan.

18. Muhammad Lutfan Kiram
Artinya, anak laki-laki yang rajin berdoa lemah lembut dan mulia.

19. Muhammad El Zehan
Artinya, anak laki-laki yang selalu berdoa dan seorang pemimpin besar.

20. Muhammad Rifat Stabil
Artinya, pemuda yang laksana bintang tinggi dan selalu berdoa.

Demikian sejumlah nama bayi laki laki Islami pilihan awalan Muhammad lengkap dengan artinya.***

 

Editor: Kasiridho

Sumber: youtube IDE Nama Bayi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah