Bikin Baper Pecinta Sepak Bola Indonesia, Inilah Kisah Menakjubkan Tentang Islam di Dunia Sepak Bola

- 25 Februari 2024, 11:35 WIB
Ilustrasi terkait kisah menakjubkan tentang Islam dalam dunia sepakbola.
Ilustrasi terkait kisah menakjubkan tentang Islam dalam dunia sepakbola. /Pikiran Rakyat/Muhammad Rizky Pradila

"Sebab utamanya adalah saya mendukung pembebasan Palestina, selain itu saya benci melihat anak-anak yang terpaksa menempuh kesulitan untuk meneruskan kehidupan".

Kepedulian Ronaldon ini ditunjukkan meski dirinya tidak pernah hidup dalam situasi perang yang diderita oleh rakyat Palestina.

Meski sempat dikabarkan bahwa ibunya merencanakan untuk menggugurkan nya tapi hidup Ronaldo sangatlah peduli dengan apa yang dialami oleh anak-anak tak berdosa di Gaza.

Baca Juga: The Mukaab Ka'bah Baru di Arab, Proyek Putra Mahkota Akankah Menjadi Kiblat Baru Bagi Umat Islam?

"Saya mau anak-anak kecil itu bebas dari keganasan dan menjalani kehidupan yang lebih baik, walaupun saya dan keluarga tidak pernah berhadapan dengan peperangan seperti itu namun saya dapat merasai sedikit kesengsaraan mereka" ucap Ronaldo.

Kapten Timnas Portugal ini pernah hidup berkekurangan kebutuhan masa kecil nya kerap tidak terpenuhi karena kedua orang tua nya bukan seorang pengusaha besar namun hanya keluarga yang sederhana ini karena kehidupan nya ketika anak-anak sangat sederhana "bila mengingat saat itu hati saya tersentuh dan saat memahami keadaan anak-anak disana (Gaza)" ungkap Ronaldo.

Itu kisah menakjubkan tentang Islam di dunia sepakbola, semoga kisah ini bermanfaat.***

 

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Jazirah Ilmu


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x