10 Fakta Mengejutkan Kehidupan di Turki, Nomor 7 Bikin Geleng-geleng Kepala

- 11 Februari 2023, 11:00 WIB
Ilustrasi terkait fakta mengejutkan kehidupan di Turki.
Ilustrasi terkait fakta mengejutkan kehidupan di Turki. /Tangkapan layar/Youtube Fakta Populer

KABAR BANTEN - Turki yang wilayah negaranya berada diantara perbatasan dunia timur dan barat ini memjadi panutan bagi sebagaian umat islam, karena kepedulian negara Turki kepada umat islam.

Derama Turki sendiri juga sempat buming di Indonesia tapi hal itu tidak bertahan lama.

Mungkin karena sifat masyarakat Indonesia yang mudah bosan sehingga untuk mempertahan popularitas di Indonesia sangatlah sulit.

Baca Juga: Gula Aren Organik Kabupaten Lebak Tembus Pasar Ekspor dengan Kualitas Terbaik Dunia

Setelah menonton derama Turki mungkin kamu terbesit ingin tinggal di Turki atau ingin berwisata ke Turki karena yang terbayang hanya keindahannya saja.

Namun jangan hanya keindahannya saja kalian juga harus tahu fakta kehidupan di Turki.

Berikut 10 fakta mengejutkan kehidupan di Turki, sebagaimana dikutip Kabar Banten dari channel Youtube Fakta Populer

1. Agama mayoritas di Turki adalah islam

Turki merupakan negara sekuler yang tidak begitu mengedepankan agama, di Turki sendiri tidak ada aturan yang ketat tentang agama.

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: YouTube Fakta Populer


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x