10 Fakta Menarik Tentang Dunia, Salah Satunya Sejarah Penemuan Payung, Ternyata Bukan Penangkal Hujan

- 20 April 2023, 11:32 WIB
Ilustrasi sepuluh fakta menarik tentang dunia, salah satunya sejarah penemuan payung.
Ilustrasi sepuluh fakta menarik tentang dunia, salah satunya sejarah penemuan payung. /Tangkapan layar/YouTube Sisi terang

7. Kamu mungkin mengira Z adalah huruf terakhir di masukan ke alfabet. Padahal sebenarnya J, tahun 1524 ahli tata bahasa asal Italia mencari cara untuk memisahkan I dan J.

Kalau disatukan dua huruf ini jadi huruf vokal, dan dulu J dijadikan konsonan yang mirip Y. Tahun 1633 buku tata bahasa Inggris menjelaskan penggunaan J yang tepat. Akhirnya huruf ini masuk alfabet seperti sekarang.

8. Penghisap debu pertama diciptakan tahun 1901. Ukurannya besar banget dan butuh empat orang untuk mengoperasikannya.

Mesin bensin yang memberikan dayanya juga harus dipindahkan menggunakan kuda. Mungkin akhirnya penghisap debu itu dipakai untuk membersihkan kotoran yang dibawa kuda, tidak lama setelah itu mereka menemukan cara lebih mudah buat membersihkan rumah. Tahun 1910 penghisap debu genggam diciptakan.

9. Tahu gak sih kalau ternyata babi itu tidak bisa berkeringat. Soalnya semua babi terlahir tanpa kelenjar keringat. Satu-satunya cara mereka mendinginkan badan adalah dengan mencari kubangan atau lumpur.

10. Payung diciptakan sekitar 4.000 tahun lalu dan diterima secara umum untuk digunakan wanita.

Fungsi utamanya adalah biar mata tidak terkena sinar matahari langsung dan sebagai aksesoris mode.

Pada pertengahan abad ke 18, pria boleh menggunakannya dan tercipta payung modern anti air seperti sekarang. Lebi penting lagi payung anjing pertama diciptakan tahun 1965.

Demikian sepuluh fakta menarik tentang dunia, salah satunya sejarah penemuan payung, ternyata bukan penangkal hujan. ***

Halaman:

Editor: Yomanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah