Alhamdulillah Kuota Jemaah Haji Membeludak, Berikut Jumlahnya untuk 2023

- 9 Januari 2023, 14:35 WIB
Kuota jemaah haji Indonesia tahun 2023/Tangkapan Layar/Instagram @kemenag_ri
Kuota jemaah haji Indonesia tahun 2023/Tangkapan Layar/Instagram @kemenag_ri /

Mereka adalah Menteria Agama RI Yaqut Chol Qoumas bersama Menteri Haji dan Umroh Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah di Jeddah.

"Kesepakatan tersebut ditandatangani Menang Yaqut Cholil Qoumas bersama Menteri Haji dan Umroh Arab Saudi Tawfiq F Al Rabiah di Jeddah," jelas Kemenag RI.

Baca Juga: Bukan Jakarta atau Bandung, Inilah Daerah dengan Jumlah Mobil Pribadi Terbanyak di Indonesia  

Selain itu, Indonesia juga mendapat kuota petugas jemaah haji 2023 dengan jumlah yang cukup banyak.

"Adapun untuk pertugas tahun ini kita mendapat 4.200 kuota," dijelaskan melalui Instagram.

Bahkan, jemaah haji yang usia diatas 65 tahun tetap bisa diberangkatkan. Hal itu berbeda dengan saat masa Covid-19.

"Selain itu, tahun ini juga tidak ada pembatasan usia. Jadi Jemaah diatas 65 Tahun bisa diberangkatkan," katanya.***

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: instagram @kemenag.ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x