Menilik Peluang Persita di Grup Neraka Piala Menpora 2021

- 10 Maret 2021, 14:00 WIB
Ilustrasi Piala Menpora.
Ilustrasi Piala Menpora. /Lazuardi Gilang Gemilang/Kabar Banten

“Untungnya malah bertemu tim-tim tangguh, jadi dari situ kami bisa melihat kekurangan tim Persita juga,” kata Widodo menutup.

Menurut Kabar Banten, diketahui bahwa selain Persita Tangerang di dalam grup D, terdapat satu tim promosi lainnya dari Liga 2 Indonesia. Yakni Persiraja Banda Aceh.

Baca Juga: Ubah Nama Stadion, Markas Persita Tangerang Pakai Brand Susu Kemasan

Tapi, Persita harus waspada terhadap dua tim lainnya di grup D. Persib Bandung dan Bali United, sebagaimana yang diketahui. Kedua tim tersebut sudah sangat matang dalam berbagai kompetisi di Indonesia maupun Asia.

Jangan lupa, Persib merupakan pemuncak klasemen Shopee Liga 1 musim 2020, meski PSSI lantas menggugurkan musim tersebut akibat pandemi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Yandri Adiyanda

Sumber: PERSITA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x