Prediksi Starting XI Manchester United Musim Depan, Siapa Bakal Tergusur ke Bangku Cadangan?

- 5 Juli 2021, 08:10 WIB
Manajer MU Ole Gunnar Solskjaer
Manajer MU Ole Gunnar Solskjaer /Tangkap layar instagram/@manchesterunited/

Fernandes telah mengemas 40 gol dan 25 assist hanya dalam 80 pertandingan di semua kompetisi.

Sancho harus bermain tepat di sayap kanan, meskipun ia lebih dari mampu bermain di sayap lain jika diperlukan.

Pemain internasional Inggris akan menjadi ancaman bagi pertahanan Liga Premier dengan kecepatan dan kelincahannya, termasuk ancaman mencetak golnya.

Sancho mengantongi 50 gol dan 64 assist dalam 137 pertandingan untuk Dortmund.

Mungkin pemain berusia 21 tahun ini membutuhkan waktu untuk menyesuaikan diri dengan Liga Premier. Namun itu tidak akan menjadi masalah besar baginya.

Marcus Rashford diprediksi masih dapat mempertahankan tempatnya di kiri meski pada musim lalu tampil kurang impresif.

Sementara Edinson Cavani pun tak tergantikan di posisi teratas sebagai striker utama setelah debut yang bagus meski beberapa kali diganggu cedera.

Penyerang kawakan Uruguay ini didatangkan dengan status bebas transfer musim panas lalu dan mencetak 17 gol di semua kompetisi.

Anthony Martial hampir terlupakan. Pemain Perancis ini tergusur setelah kedatangan Cavani.

Baca Juga: Sergio Ramos Tinggalkan Real Madrid, Jadi ke MU atau PSG?

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Metro.co.uk


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x