Resep dan Cara Membuat Martabak Telor yang Enak dan Gurih Cocok Dijadikan Ide Jualan

- 20 September 2022, 14:17 WIB
Resep dan Cara Membuat Martabak Telor yang Enak dan Gurih Cocok Dijadikan Ide Jualan
Resep dan Cara Membuat Martabak Telor yang Enak dan Gurih Cocok Dijadikan Ide Jualan /Instagram /@yoenitaa

KABAR BANTEN - Martabak adalah salah satu cemilan yang populer di Indonesia. Selain itu, penjual martabak selalu membuka dagangannya dari hingga malam hari.

Bermacam-macam varian martabak, ada martabak telur, martabak manis atau martabak terang bulan.

Baca Juga: Raja Penuh Kasih Sayang dan Keberanian, Makna dari Nama Bayi Laki-laki Bahasa Jawa Sansekerta Aesthetic 3 Kata

Kali ini, resep yang akan dibahas adalah martabak telur yang gurihnya selalu menggoda. Seperti dikutip Kabar Banten.com dari kanal YouTube @yoenitaa, berikut resep dan cara membuat martabak telur.

Bahan isian :

- 150 gr daging ayam potong kecil

- 5 siung bawang putih, haluskan

- 8 buah bawang merah, haluskan

- Kecap Secukupnya 

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: Instagram @yoenitaa


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x