Belum Lulus Tapi Sudah Banyak Cuan, 7 Jurusan Ini Bisa Jadi Pilihan

- 11 Juli 2022, 07:03 WIB
Ilustrasi lulusan teknik sipil
Ilustrasi lulusan teknik sipil /Instagram @kamivokasi/Tangkapan layar

Mereka banyak dibutuhkan diberbagai sektor perusahaan sehingga sangat mudah bagi lulusan akuntansi untuk bekerja di sektor apapun. 

5. Administrasi Niaga

Lulusan administrasi niaga tentunya akan memiliki keahlian seperti mampu merumuskan, menganalisa, hingga merancang solusi terkait permasalahan di dunia bisnis sehingga tak heran lulusanya banyak dicari perushaaan. 

6. Teknik informatika dan komputer

Perkembangan teknologi yang pesat menjadilan prospek kerja lulusan teknik informatika dan komputer semakin luas dengan jenis pekerjaannya. 

Kemudian pilihan karirnya juga beragam, dan bergensi, serta didukung dengan gaji yang sangat menggiurkan. 

Buat kamu yang berminat dengan jurusan teknik informatika dan komputer bisa mendaftar baik di perguruan tinggi swasta ataupun perguruan tinggi negeri. 

7. Teknik Elektro 

Mahasiswa yang mengambil jurusan teknik elektro akan belajar dan praktik lebih banyak dan pastinya ada kerja sama dengan perusahaan-perusahaan ternama yang akan menjamin langsung kerja. 

Buat kamu yang yang tertarik dengan 7 jurusan yang memiliki peluang kerja paling dicari, jurusan ini bisa menjadi pilihan.

Halaman:

Editor: Maksuni Husen

Sumber: instagram @kamivokasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah