5 Sifat Guru yang akan Dirindukan Siswa, Salah Satunya Tidak Memberikan Tugas Secara Mendadak

- 8 Agustus 2022, 17:13 WIB
Ilustrasi guru mengajar terkait sifat guru yang dirindukan siswanya.
Ilustrasi guru mengajar terkait sifat guru yang dirindukan siswanya. /Pixabay

5. Guru yang tidak langsung menyampaikan materi ketika siswa belum siap

Guru yang dirindukan adalah guru yang tahu sosial dan emosinal siswa.

Jika guru melihat siswanya belum siap belajar, hendaknya guru tersebut tidak memaksakan kehendak untuk mengajar saat itu juga.

Guru bisa menggunakan cara lain agar siswa siap, yaitu dengan:
A. Bercerita kejadian di masa lalu
B. Bercerita film yang menarik
C. Ajak siswa main dulu di awal.
D. Ajak siswa bercerita mengenai hal yang ia sukai.

Demikian sejumlah sifat guru yang dirindukan siswanya.***

Halaman:

Editor: Kasiridho

Sumber: instagram @rizqyrahmat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x