1549852

Kader Kesehatan Sekolah Ini Peran dan Tanggung Jawabnya

- 2 September 2022, 07:45 WIB
Ilustrasi siswa saat di cek suhu tubuh sebelum masuk ke ruang kelas
Ilustrasi siswa saat di cek suhu tubuh sebelum masuk ke ruang kelas /Rodnae/Pexels

KABAR BANTEN - Kader kesehatan sekolah merupakan peserta didik yang dipilih oleh guru untuk ikut terlibat dalam kegiatan usaha pelayanan kesehatan kepada diri sendiri, teman, dan warga sekolah di lingkungan satuan pendidikan.

Upaya keterlibatan peserta didik dalam program gizi di sekolah menjadi faktor penting untuk mendorong terjadinya perubahan perilaku.

Kader kesehatan sekolah memiliki  peran dan tanggung jawab untuk mengedukasi dan juga melakukan pembinaan kesehatan kepada warga sekolah.

Berikut peran dan tanggung jawab kader kesehatan sekolah, seperti dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari laman ditsmp.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Anugerah Terindah,Tampan, Pemberani, dan Sukses Makna 21 Nama Bayi Laki-laki dalam Al-Qur'an 

1. Pendistribusian Tablet Tambah Darah Bagi Peserta Didik Putri

Membantu peserta didik putri jenjang SMP memberikan tablet menambah darah. Itu dilakukan karena peserta didik Puteri sudah mengalami menstruasi. Sehingga perlu dilakukan program pemberian tablet tambah darah bagi peserta didik putri.

Kader kesehatan sekolah dapat berkoordinasi dengan koordinator setiap kelas untuk pendistribusian tablet tambah darah, proses pengawasan saat mengonsumsi tablet, dan mendokumentasikan kegiatan. 

2. Memantau Program Sarapan Bersama

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: ditsmp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah