Platform Merdeka Belajar, Ini Manfaat yang Bisa Dipelajari

- 12 September 2022, 06:26 WIB
Tampilan merdeka belajar / tangkapan Layar / kemendikbud.go.id.
Tampilan merdeka belajar / tangkapan Layar / kemendikbud.go.id. /

KABAR BANTEN - Platform merdeka mengajar merupakan platform edukasi yang bisa dimanfaatkan oleh pendidik sebagai media untuk pembelajaran. 

Platform merdeka mengajar menjadi teman penggerak untuk pendidik dalam mewujudkan pelajar pancasila yang memiliki berbagai fitur belajar. 

Platform merdeka mengajar dapat digunakan oleh pendidik dengan cara login menggunakan akun belajar.id. 

Baca Juga: PPG Prajabatan Tahun 2022 Buka 18 Bidang Studi Prioritas, Buruan Daftar

Berikut manfaat akun belajar.id, seperti dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari postingan akun instagram @ditpsd. 

1. Memudahkan dalam melaksanakan kegiatan belajar mengajar. 

2. Dapat digunakan untuk mengakses berbagai platform dari kemendikbudristek. 

3. Dapat menyimpan dokumen secara daring. 

4. Dapat mengakses dan memanfaatkan chromebook. 

Halaman:

Editor: Sigit Angki Nugraha

Sumber: Instagram @ditpsd


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x