1549852

Mahasiswa Baru Untirta Ikut KPK, Rektor Minta Mahasiswa Kritis

- 14 Agustus 2019, 05:30 WIB
mahasiswa baru untirta ikut kpk
mahasiswa baru untirta ikut kpk

"Saya ingin memberitahukan kepada mahasiswa baru tentang Provinsi Banten, ada tiga fokus dalam pembangunan di Banten yakni pendidikan, kesehatan, dan infrastruktur. Diharapkan mahasiswa dapat sama-sama membangun Banten dan lulusan Untirta dapat mengabdikan ilmunya," ucap Wahidin.

Ia mengatakan, mahasiswa harus semangat dalam menimba ilmu, serta bidang yang diambil menjadi bekal kalian untuk bekerja. "Semangat saya, mudah-mudahan dapat menjadi motivasi untuk kalian dalam serius dalam menimba ilmu, serta memiliki kemauan untuk melanjutkan pendidikan tinggi," ujarnya. (DE/YA)*

Halaman:

Editor: Kabar Banten


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah