Gampang Lupa? Ini Kiat-kiat Meningkatkan Daya Ingat, Bisa Dilakukan di Rumah

- 28 Mei 2023, 09:30 WIB
Ilustrasi anak laki-laki saat lupa sesuatu.
Ilustrasi anak laki-laki saat lupa sesuatu. /Tangkapan layar postingan akun Instagram/@kemdikbud.ri/

1. Tidur yang cukup

Tidur yang cukup dapat memperkuat proses konsolidasi memori dalam mengubah ingatan jangka pendek menjadi ingatan yang tahan lama.

Dengan tidur yang cukup bisa membuat tubuhmu kembali segar serta siap untuk kembali beraktivitas.

2. Lakukan senam otak

Lakukanlah asah otak sederhana secara rutin dengan bermain teka-teki silang, tetris, catur, dan permainan lain yang menstimulasi kinerja memori.

3. Konsumsi suplemen penambah daya ingat

Mengonsumsi suplemen minyak ikan yang mengandung asam lemak omega-3 eicosapentaenoic acid (EPA) dan docosahexaenoic acid (DHA) terbukti dapat meningkatkan daya ingat.

4. Penuhi asupan nutrisi

Kamu dapat mengkonsumsi sayuran hijau, ikan, teh hijau, dan kacang-kacangan dapat membantu menjaga fungsi otak.

Tak kalah penting, kurangi konsumsi gula untuk menghindari penurunan kognitif.

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Instagram/@kemdikbud.ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah