Gampang Lupa? Ini Kiat-kiat Meningkatkan Daya Ingat, Bisa Dilakukan di Rumah

- 28 Mei 2023, 09:30 WIB
Ilustrasi anak laki-laki saat lupa sesuatu.
Ilustrasi anak laki-laki saat lupa sesuatu. /Tangkapan layar postingan akun Instagram/@kemdikbud.ri/

KABAR BANTEN - Pernah gak sih kamu merasakan lupa sesuatu? atau kamu ingin menyampaikan sesuatu tapi lupa mau ngomong apa. Rasanya seperti gampang lupa.

 

Kalau iya, coba deh kamu lakukan cara ini. Siapa tahu bisa bantu kamu meningkatkan daya ingat, jadi tidak gampang lupa.

Kondisi gampang lupa bukan hanya dialami oleh orang dewasa saja, tetapi juga bisa terjadi pada anak-anak usia remaja. Kebiasaan ini bisa diatasi dengan beberapa aktivitas yang baik untuk meningkatkan daya ingat.

Baca Juga: 6 Manfaat Bermain Sosiodrama bagi Anak Usia Dini, Salah Satunya Jadi Lebih Percaya Diri

Seperti senam otak secara rutin, kemudian istirahat yang cukup, serta mengkonsumi makanan dengan nutrisi yang cukup untuk meningkatkan daya ingat.

 

Berikut ini beberapa kiat yang bisa kamu lakukan agar tidak gampang lupa, seperti dikutip kabarbanten.pikiran-rakyat.com dari postingan akun Instagram @kemdikbud.ri :

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi

Sumber: Instagram/@kemdikbud.ri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x