Komnas Perlindungan Anak Banten Dorong Sekolah Bentuk TPPK

- 9 November 2023, 08:00 WIB
Ketua Komnas Perlindungan Anak Banten Banten Hendry Gunawan saat memberikan materi pada sata sosialisasi anti perundungan kepada siswa SMA Negeri 12 Pandeglang.
Ketua Komnas Perlindungan Anak Banten Banten Hendry Gunawan saat memberikan materi pada sata sosialisasi anti perundungan kepada siswa SMA Negeri 12 Pandeglang. /Dok. Komnas Perlindungan Anak Banten/

"Tugas utama Satgas PPK daerah yakni membantu Tim PPK sekolah dalam upaya pencegahan dan penanganan kekerasan," tuturnya.

Ia mengatakan, Pemerintah daerah bersama masyarakat memiliki tanggung jawab yang besar untuk memberikan edukasi terkait pencegahan kekerasan anak.

Baca Juga: 53 Kasus Kekerasan Terjadi di Kabupaten Serang Tahun 2023, Dominan Kekerasan Seksual, Terbanyak Serang Timur

Sosialisasi menjadi salah satu bentuk upaya preventif terkait kebijakan dan program Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di lingkungan satuan pendidikan.

"Pelatihan untuk memperkuat kapasitas sumber daya manusia (SDM) juga perlu diselenggarakan bagi Tim PPK dan Satuan Tugas PPK agar mereka siap dalam melaksanakan Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di lingkungan satuan pendidikan," ujarnya.***

Halaman:

Editor: Rifki Suharyadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah